Saturday, June 3, 2017

Obat Gonore

Obat Gonore

Antibiotik untuk gonore

Berdasarkan penelitian sekitar tujuh orang pengidap gonore di negara amerika serikat menunjukkan peningkata kekebalan terhadap obat gonore dan obat-obatan medis yang diberikan untuk mengobati penyakit gonorenya.

Diagnosis tujuh pasien tersebut menjadi kasus penyakit menular seksual kebal obat pertama di negeri paman sam, pasien diketahui terinfeksi sejak bulan april dan mei lalu.

Pasien yang mengidap gonore tersebut terdiri dari enam pria dan satu wanita telah diberi obat ceftriaxone dan azithromycin, namun berdasarkan uji laboratorium terhadap ketujuh pasien tidak menunjukkan bakteri gonore yang ada dalam tubuh mereka melemah.

Dalam konferensi para ahli kesehatan negara Amerika tentang cara pencegahan penyakit gonore dan kencingnanah beberapa waktu lalu CDC mengatakan kasus ini sebagai peringatan dan bisa sebagai genderang pemberantasan bakteri gonore.

Fakta Gonore

Para ahli kesehatan juga mnyebutkan bahwa bakteri neisseria gonorrheae sebagai penyebab kencing nanah ini mulai menunjukkan kekebalan terhadap obat antibiotik yang selama ini di percaya mampu untuk membasi bakteri tersebut.

Badan pencegahan dan penanggulangan penyakit menular negara Amerika tersebut memperkirakan sekitar 800.000 infeksi yang disebabkan oleh bakteri neisseria gonorrheae setiap tahunnya. Berdasarkan survey banyak pasien yang tak terdata dan tidak bisa terobati karena alasan beberapa hal.

Penyakit gonore yang penularannya melalui hubungan seks bebas, mereka yang suka berganti-ganti pasangan dalam hubungan sex menjadi pemicu utama merebaknya infeksi gonore ini. Pola hidup tidak sehat serta faktor malu diobati menjadi penyakit ini bertambah parah bahkan menyebabkan kematian pada beberapa kasus yang terjadi.


Pengobatan Gonore

Bahkan mereka mengatakan, pasien yang terinfeksi gonore jika tidak diberi dengan obat rekomendasi hanya akan membuat gejala menghilang dan membuat seolah-olah pasien sudah sembuh, padahal bakteri gonore masih ada didalam tubuh mereka dan bisa muncul setiap waktu pada saat stamina mereka drop.

Kasus peningkatan kekebalan peenyakit gonore terhadap obat ini bukan hanya terjadi pada kasus penyakit gonore saja namaun beberapa kuman dan bakteri penyakit mulai menunjukkan hal yang sama. Hal semacam itu diprediksi karena terlalu seringnya penggunaan obat antibiotik pada manusia dan hewan baik di bidang kesehatan, pertanian maupun peternakan.

Maka dari itu melihat kasus diatas para ahli kesehatan merekomendasikan ke pada masyarakat untuk mulai mengurangi penggunaan obat antibiotik secara berlebihan, bahkan mereka menyarankan "back to nature" atau kembali ke alam dimana kita memanfaatkan kekayaan alami sebagai obat-obatan herbal yang tidak mengandung efeksamping berbahaya.

Obat Gonore
INFORMASI DAN KONSULTASI
SILAHKAN HUBUNGI KONTAK KAMI

082 3698 6869

Start typing and press Enter to search